FASILITAS
– Bahan C, B, E, CB / Flute
– Flexo Inline – Flexo Slotter
– Flexo Diecut
– Mesin Stitching
– Mesin Slitter
– Mesin Punch
– Mesin Glue
BAHAN
Corrugated box adalah karton box kemasan dengan memakai bahan kertas gelombang di bagian tengahnya yang saling menempel. Jenis karton gelombang yang biasa digunak- an adalah sebagai berikut:
Single Face
Karton gelombang dengan flute bervariasi, mulai dari A flute sampai dengan G flue.
Single Wall Corrugated Sheet (3 ply)
Terdiri dari 3 lapis. Lapisan pertama dan ketiga adalah kertas kraft dengan gramatur paling rendah 125 gr, sedangkan lapisan kedua adalah single face dengan flute bervariasi.
Double Wall Corrugated Sheet (5 ply)
Terdiri dari 5 lapis. Lapisan pertama, ketiga dan kelima adalah kertas kraft dengan gram- atur paling rendah 125 gr, sedangkan lapisan kedua dan keempat adalah single face dengan flute bervariasi.